Sore yang hangat setelah hujan di awal bulan Juni. Thea membuka gawainya sambil meelihat sekilas berita di grup Whatsapp sekolahnya di kota Kembang. Terkesiap dia sambil menatap tak percaya. Sebuah berita kematian yang tak diduga terpampang di layar ponselnya.